Sabtu, 27 Maret 2010

UJIAN II STUDY KASUS

Bank merupakan salah satu lembaga yang berperan sebagai perantara keuangan (financial intermediary) antara pihak – pihak yang mempunyai kelebihan dana (surflus unit) dengan pihak – pihak yang memerlukan dana (deficit unit) serta lembaga yang berfungsi memperlancar lalu lintas pembayaran. sehingga bank harus terus meningkatkan kemampuannya dan fasilitasnya agar bisa terus bersaing dengan bank – bank yang lainnya. Langkah – langkah yang dilakukan bank agar dapat terus mengimplementasikan program bank tersebut yaitu Bank;

Ø Tetap menanamkan rasa kepercayaan kepada nasabah

Ø Sebagai bank pengumpul dana dari surplus spending unit (SSU) dan penyaluran kredit kepada deficit spending unit (DSU) terus ditingkatkan.

Ø Sebagai pelaksana dan terus memperlancar lalu lintas pembayaran praktis, aman dan ekonomis.

Ø Sebagai penjamin penyelesaian perdagangan dengan penerbit L/C

Ø Penjamin penyelesaian proyek dengan menerbitkan bank garansi

Ø Terus meningkatkan pelayanan saving deposit

Ø Meningkatkan fasilitas time deposit, deposito on call dan mengeluarkan produk – produk terbaru dari bank Mandom.

Ø Mempermudah pelayanan dan menekan biaya – biaya agar nasabah terus mau menggunakan produk – produk dan fasilitas yang ada pada bank mandom

Ø Bank mandom harus terus meningkatkan fee based income dalam meningkatan kualitas dan kuantitas bank

Ø Terus Meningkatkan laba bersih menjadi sekian persen

Ø Menjalankan program yang telah ditentukan sebaik mungkin.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar